Travel Tangerang ke Pringsewu

Travel Tangerang ke Pringsewu dari Rama Tranz Travel akan berangkat setiap hari pada malam hari. Jenis layanan yang di dapatkan adalah door to door. Door to door service adalah kamu akan di antar jemput oleh tim kami hingga depan rumah.
Rama Tranz Travel adalah agen penyedia jasa transportasi umum yang berfokus pada bidang travel. Berdiri sejak 2012 membuat kami di percaya oleh Kementrian Perhubungan. Atas kepercayaan tersebut, kami di berikan penghargaan pada tahun 2014. Penghargaan tersebut menunjukkan bahwa kami adalah travel yang terpercaya.
Jadwal Travel Tangerang ke Pringsewu
Harga yang perlu kamu keluarkan untuk pergi ke Pringsewu hanyalah IDR 350K saja. Dengan harga tersebut kamu akan mendapatkan fasilitas yang lengkap, yang akan memudahkan kamu selama di perjalanan.
Fasilitas armada yang akan kamu dapatkan adalah mobil yang full AC, audio, TV, makanan gratis, dan sebagainya. Selain itu, kami juga memiliki kursi yang dapat di atur posisi kemiringan nya sehingga, membuat kamu tidak perlu duduk terlalu tegak. Dengan begitu, kamu tidak akan merasa pegal-pegal. Kamu juga akan merasa nyaman untuk beristirahat selama di perjalanan. Perjalanan menuju Pringsewu membutuhkan waktu sekitar 6 jam dari Tangerang.
|| Baca Juga: Charter Travel Depok |
Berikut adalah jadwal dan harga untuk perjalanan dari Tangerang menuju Pringsewu dan area sekitarnya dengan layanan door to door.
Asal | Tujuan | Harga Door To Door | Jadwal |
Tangerang | Bandar Lampung | 350.000 | Pagi 08:00 WIB |
Malam 19:00 WIB | |||
Tangerang | Metro | 350.000 | Malam 19:00 WIB |
Tangerang | Daya Murni | 350.000 | Malam 19:00 WIB |
Tangerang | Lampung Timur | 350.000 | Malam 19:00 WIB |
Tangerang | Pringsewu | 350.000 | Malam 19:00 WIB |
Tangerang | Bandar Jaya | 350.000 | Malam 19:00 WIB |
Tangerang | Tulang Bawang | 350.000 | Malam 19:00 WIB |
Cara Pembelian Tiket
Kamu bisa membeli tiket hanya di website resmi kami di Rama Tranz Travel atau melalui whatsapp. Kamu akan langsung di layani oleh admin kami yang ramah. Proses pembelian tiket cukup mudah, kamu hanya perlu mengisi nama lengkap, nomor telepon, jadwal keberangkatan, jumlah penumpang, dan lokasi penjemputan atau pengantaran. Percayakan perjalanan indah mu bersama travel yang termurah dan pastinya yang ternyaman.
Nama | Rama Tranz Travel Travel Tangerang Pringsewu, Pringsewu Tangerang |
Alamat | Jl. Salim Batubara No.118, Kupang Teba, Kec. Tlk. Betung Utara, Kota Bandar Lampung, Lampung - 35212 |
Kec. / Kab. | Kecamatan Teluk Betung Utara, Kota Bandar Lampung, Lampung - 35212 |
No. Telp | 08117208168 & 08117298168 |
08117208168 & 08117298168 | |
Rute | Tangerang - Pringsewu |
Fasilitas | Full AC, Capten Seat, Audio, TV, Free Charging, Bagasi Luas, Free Snack, Door to Door Service |
Armada | Toyota Hiace Premio & Toyota Hiace |
Harga Tiket | Rp 350.000 |
Jadwal | Pagi & Malam |